fans page


Senin, 07 November 2011

Merubah Icon Gambar Pada User Account Windows

Ketika tombol Start di klik, pada bagian atas akan tersaji sebuah icon dari user account yang anda pakai. Jika anda bosan dengan gambar tersebut, anda dapat merubahnya dengan sangat mudah. 
hal tersebut merupakan tips dasar untuk pemula saat menggunakan Windows.
Caranya adalah sebagai berikut :
  • Klik tombol Start.
  • Klik icon gambar dari user account yang anda gunakan.

  • Pilih gambar sesuai dengan keinginan anda.
  • Jika ingin mengunakan gambar lain seperti foto pribadi, pasangan atau yang lain klik Browse for more pictures.

  • Cari dimana gambar yang ingin anda masukkan, pilih dan klik tombol Open.
  • Tutup jendela tersebut.
Related Posts Plugin for WordPress, Blogger...